Bimbingan Klasikal , Curriculum : 2020


Courser in EnglishClassical Guidance
ProgramBimbingan dan Konseling
SKS2 SKS
RPS9 Data

RPS (Rencanan Perkuliahan Semester)

Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: mendeskripsikan pentingnya bimbingan dan konseling dalam kurikulum merdeka, menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal, merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, capaian layanan, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoretik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, capaian layanan, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan klasikal. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal /bimbingan kelas besar bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan, SKKPD, dan capaian layanan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.
  7. Pusat Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Inspiratif Layanan Bimbingan dan Konseling SMP. Jakarta: Kemdikbud. 
  8. Pusat  Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Layanan Bimbingan dan Konseling . Sekolah Penggerak SMA. Jakarta: Kemdikbud.
  9. Pusat   Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Inspiratif Layanan Bimbingan dan Konseling SMK. Jakarta: Kemdikbud

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.

Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: mendeskripsikan pentingnya bimbingan dan konseling dalam kurikulum merdeka, menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal, merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, capaian layanan, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoretik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, capaian layanan, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan klasikal. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal /bimbingan kelas besar bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan, SKKPD, dan capaian layanan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.
  7. Pusat Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Inspiratif Layanan Bimbingan dan Konseling SMP. Jakarta: Kemdikbud. 
  8. Pusat  Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Layanan Bimbingan dan Konseling . Sekolah Penggerak SMA. Jakarta: Kemdikbud.
  9. Pusat   Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Inspiratif Layanan Bimbingan dan Konseling SMK. Jakarta: Kemdikbud

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.

Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: mendeskripsikan pentingnya bimbingan dan konseling dalam kurikulum merdeka, menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal, merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, capaian layanan, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoretik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, capaian layanan, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan klasikal. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal /bimbingan kelas besar bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan, SKKPD, dan capaian layanan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.
  7. Pusat Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Inspiratif Layanan Bimbingan dan Konseling SMP. Jakarta: Kemdikbud. 
  8. Pusat  Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Layanan Bimbingan dan Konseling . Sekolah Penggerak SMA. Jakarta: Kemdikbud.
  9. Pusat   Kurikulum dan Perbukuan Kemdikbud. 2021. Model Inspiratif Layanan Bimbingan dan Konseling SMK. Jakarta: Kemdikbud

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.

Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini meliputi: menjelaskan konsep dasar bimbingan klasikal; merumuskan tujuan bimbingan klasikal dengan menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan; menarasikan materi dan LKPD bimbingan klasikal; mengombinasikan berbagai metode, strategi, dan teknik bimbingan klasikal; menggunakan media bimbingan klasikal; merancang evaluasi proses dan hasil bimbingan klasikal; menyusun Rencana Pelaksanaan Layanan (RPL) bimbingan klasikal; menyusun laporan dan tindak lanjut bimbingan klasikal.

Learning Outcomes

CPMK1

Menguasai khasanah teoritik tentang tujuan, fungsi, prinsip, asas, konteks, pendekatan, dan prosedur serta sarana yang digunakan dalam penyelenggaraan pelayanan bimbingan klasikal yang memandirikan untuk peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan peradaban (CPL1, CPL2).

CPMK2

Terampil menggunakan hasil-hasil analisis kebutuhan, SKKPD, kondisi lapangan dan informasi lain yang relevan untuk merumuskan tujuan bimbingan klasikal  yang memandirikan dan  bersifat preventif, developmental, dan preserveratif dalam jenis, jalur, dan jenjang satuan pendidikan untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 3, CPL4).

CPMK3

Menguasai materi dan menyusun LKPD bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling secara mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL 3)

CPMK4

Menguasai metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi pelayanan bimbingan klasikal yang meliputi bimbingan pribadi sosial, belajar, dan karier dengan menggunakan berbagai teknik bimbingan, multi media dan teknologi informasi yang dibutuhkan dalam kinerja layanan bimbingan dan konseling; Menguasai pendekatan, prosedur, metode, strategi, teknik, media, dan evaluasi bimbingan klasikal dan bimbingan antar kelas untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 2, CPL3).

CPMK5

Terampil merencanakan pelayanan bimbingan klasikal dengan memperhatikan falsafah, teori, konsep, metode dan praksis pendidikan dalam jenis, jalur, dan jenjang pendidikan yang relevan sebagai bentuk tanggung jawab sesuai bidang keahliannya. Terampil menyusun rencana pelaksanaan layanan (RPL) bimbingan klasikal bidang: pribadi sosial, belajar, dan karier dengan topik dan/atau materi yang relevan dengan hasil analisis kebutuhan dan SKKPD untuk menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (CPL 1, CPL3, .CPL 4, CPL 5)

References

Wajib:

  1. Permendikbud Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  2. Sunawan. 2018.  Perencanaan dan Evaluasi  Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  3. Sunawan. 2018. Metode Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  4. Sunawan. 2018. Media Bimbingan Klasikal. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  5. Sunawan. 2018. Manajemen Kelas. Jakarta: PPG dalam Jabatan Kemenristekdikti.
  6. Kemdikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling di SD/SMP/SMA/SMK. Jakarta: Direktorat Jendral Guru dan Tenaga Kependidikan Kemdikbud.

Anjuran :

  1. Depdiknas. 2007. Penataan Pendidikan Profesional Konselor dan Layanan Bimbingan dan Konseling dalam Jalur Pendidikan Formal. Jakarta: Depdiknas.
  2. Kemdikbud. 2019. Modul 1 Asesmen Kebutuhan Peserta Didik dan Sekolah. Jakarta: Kemdikbud.
  3. Kemdikbud. 2019. Modul 2 Materi Bidang Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  4. Kemdikbud. 2019. Modul 3 Perencanaan dan Evaluasi Layanan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Kemdikbud.
  5. Kemdikbud. 2019. Modul 4 Strategi Layanan Dasar, Perencanaan Individual, dan Dukungan Sistem. Jakarta: Kemdikbud.
  6. Fara, Elly Leo. 2017. Bimbingan Klasikal yang Aktif dan Menyenangkan. Bandung; Rasi Terbit.
  7. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Belajar. Yogyakarta: Paramitra.
  8. Mastur dan Triyono. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Karir. Yogyakarta: Paramitra.
  9. Nurihsan, Achmad Juntika. 2006. Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
  10. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Pribadi. Yogyakarta: Paramitra.
  11. Triyono dan Mastur. 2014. Materi Layanan Klasikal Bimbingan dan Konseling Bidang Bimbingan Sosial. Yogyakarta: Paramitra.
  12. Winkel, W.S. dan Sri Hastuti, M.M. 2006. Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Abadi.

Beberapa video (antara lain: video tentang metode, video tentang media).


Details ...