Analisis Kesalahan Berbahasa , Curriculum : 2020


Courser in EnglishLANGUAGE ERROR ANALYSIS
ProgramPendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
SKS2 SKS
RPS2 Data

RPS (Rencanan Perkuliahan Semester)

Course Descriptions

Mata kuliah Analisis Kesalahan Berbahasa ini merupakan mata kuliah keterampilan pada program studi dan bersifat  wajib ditempuh bagi  mahasiswa  program studi S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dengan  bobot 2 sks. Mata kuliah ini bertujuan memperdalam pengetahuan kebahasaan dan menerampilkan diri mengkaji dan menelaah kesalahan berbahasa bagi calon  pendidik bahasa Indonesia yang akan berhadapan dengan banyak tulisan peserta didik.

Learning Outcomes

CPMK1

Memahami hakikat, kedudukan, estetika, dan kemartabatan bahasa Indonesia serta peran sentralnya urgensinya dalam menghela ilmu pengetahuan dan kehidupan manusia dengan menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik (S2, S4, S10, KU5, P2, P4, KK15).

CPMK2

Memahami pengetahuan tentang ruang lingkup analisis kesalahan berbahasa Indonesia baku, yakni ragam bahasa Indonesia yang berada di ranah ilmiah/akademis, sastra, jurnalistik, dan hukum (S9, S10, KU6, P6, KK1).

CPMK3

Menguasai kaidah/aturan ragam bahasa, terutama ragam bahasa baku dalam lingkup pendidikan, meliputi kaidah-kaidah bunyi, penerapan EBI (Ejaan Bahasa Indonesia), penggunaan TBBBI (Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia), pemakaian KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), dan tahu cara implementasi Pedoman Umum Pembentukan Istilah  (S2, S3, S10, KU5, S13).

CPMK4

Menguasai pengetahuan mengenai kajian-kajian kesalahan berbahasa (S2, S3 KU5, KU8, P2, P4, KK1).

CPMK5

Mampu melakukan riset atau kajian kesalahan berbahasa secara komprehensif baik menggunakan perangkat lunak ataupun tanpa perangkat lunak, (S3, S4, S9, KU8, P1, P4, KK15)

CPMK6

Memiliki pengetahuan dan terampil untuk membahas analisis kesalahan berbahasa. (S3, S4, S8, S9, S10, KU1, KU8, P2, KK1, KK13, P6, KK15)

References

  1. Alwi, Hasan, Dkk. 1998. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia: Edisi Ketiga. Jakarta: Balai Pustaka.

  2. Rifai, Mien A. 2005. Pegangan Gaya Penulisan, Penyuntingan, dan Penerbitan Karya Ilmiah Indonesia. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. 

  3. Setyawati, Nanik. 2012. Analisis Kesalahan Berbahasa. Yogyakarta: Yuma Pustaka.

  4. Tarigan, Henry Guntur. 1990. Pengajaran Analisis Kesalahan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

  5. https://kbbi.kemdikbud.go.id/

  6. https://puebi.readthedocs.io/en/latest/

  7. http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/lamanbahasa/content/pedoman-umum-pembentukan-istilah

  8. Sumber lainnya.


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah Analisis Kesalahan Berbahasa ini merupakan mata kuliah keterampilan pada program studi dan bersifat  wajib ditempuh bagi  mahasiswa  program studi S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dengan  bobot 2 sks. Mata kuliah ini bertujuan memperdalam pengetahuan kebahasaan dan menerampilkan diri mengkaji dan menelaah kesalahan berbahasa bagi calon  pendidik bahasa Indonesia yang akan berhadapan dengan banyak tulisan peserta didik.

Learning Outcomes

CPMK1

Memahami hakikat, kedudukan, estetika, dan kemartabatan bahasa Indonesia serta peran sentralnya urgensinya dalam menghela ilmu pengetahuan dan kehidupan manusia dengan menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik (S2, S4, S10, KU5, P2, P4, KK15).

CPMK2

Memahami pengetahuan tentang ruang lingkup analisis kesalahan berbahasa Indonesia baku, yakni ragam bahasa Indonesia yang berada di ranah ilmiah/akademis, sastra, jurnalistik, dan hukum (S9, S10, KU6, P6, KK1).

CPMK3

Menguasai kaidah/aturan ragam bahasa, terutama ragam bahasa baku dalam lingkup pendidikan, meliputi kaidah-kaidah bunyi, penerapan EBI (Ejaan Bahasa Indonesia), penggunaan TBBBI (Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia), pemakaian KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), dan tahu cara implementasi Pedoman Umum Pembentukan Istilah  (S2, S3, S10, KU5, S13).

CPMK4

Menguasai pengetahuan mengenai kajian-kajian kesalahan berbahasa (S2, S3 KU5, KU8, P2, P4, KK1).

CPMK5

Mampu melakukan riset atau kajian kesalahan berbahasa secara komprehensif baik menggunakan perangkat lunak ataupun tanpa perangkat lunak, (S3, S4, S9, KU8, P1, P4, KK15)

CPMK6

Memiliki pengetahuan dan terampil untuk membahas analisis kesalahan berbahasa. (S3, S4, S8, S9, S10, KU1, KU8, P2, KK1, KK13, P6, KK15)

References

  1. Alwi, Hasan, Dkk. 1998. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia: Edisi Ketiga. Jakarta: Balai Pustaka.

  2. Rifai, Mien A. 2005. Pegangan Gaya Penulisan, Penyuntingan, dan Penerbitan Karya Ilmiah Indonesia. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. 

  3. Setyawati, Nanik. 2012. Analisis Kesalahan Berbahasa. Yogyakarta: Yuma Pustaka.

  4. Tarigan, Henry Guntur. 1990. Pengajaran Analisis Kesalahan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

  5. https://kbbi.kemdikbud.go.id/

  6. https://puebi.readthedocs.io/en/latest/

  7. http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/lamanbahasa/content/pedoman-umum-pembentukan-istilah

  8. Sumber lainnya.


Details ...