Courser in English | LEARNING STRATEGY |
Program | Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah |
SKS | 2 SKS |
RPS | 2 Data |
RPS (Rencanan Perkuliahan Semester)
Mata kuliah strategi pembelajaran merupakan mata kuliah wajib bagi mahasiswa semester III program studi PBSD dengan bobot 2 sks, untuk membekali para mahasiswa menjadi calon guru yang professional. Topik bahasan dalam mata kuliah ini diawali penelaahan konsep dasar tentang strategi, pendekatan, model, dan metode pembelajaran, Topik kajian terakhir dari mata kuliah ini adalah mengidentifikasi berbagai strategi, pendekatan, model, dan metode pembelajarn yang tepat digunakan dalam pembelajaran Bahasa Jawa.
Learning Outcomes......
References......
Details ...
Mata kuliah strategi pembelajaran merupakan mata kuliah wajib bagi mahasiswa semester III program studi PBSD dengan bobot 2 sks, untuk membekali para mahasiswa menjadi calon guru yang professional. Topik bahasan dalam mata kuliah ini diawali penelaahan konsep dasar tentang strategi, pendekatan, model, dan metode pembelajaran, Topik kajian terakhir dari mata kuliah ini adalah mengidentifikasi berbagai strategi, pendekatan, model, dan metode pembelajarn yang tepat digunakan dalam pembelajaran
Bahasa Jawa.
Learning Outcomes
Capaian Pembelajaran |
CPMK1 |
Menginterpretasi konsep teoritis hakikat strategi pembelajaran dalam pembelajaran Bahasa Jawa di sekolah dengan penuh tanggung jawab (P1, KU1, KK5, S9) |
Mata Kuliah (CPMK) |
CPMK2 |
Menginterpretasi konsep teoritis tentang pendekatan pembelajaran sesuai nilai, norma, dan etika akademik (P1, KU2, KK2, S8) |
CPMK3 |
Menginterpretasi konsep teoritis tentang model pembelajaran sesuai dengan perkembangan kebijakan kurikulum dengan penuh tanggung jawab (P1, KU1, S9) |
|
CPMK4 |
Menginterpretasi konsep teoritis tentang metode pembelajaran sesuai dengan perkembangan kebijakan kurikulum (P1, KU5, KK2, S9) |
|
CPMK5 |
Menemukan/menentukan strategi, pendekatan, model, dan metode yang sesuai dalam pembelajaran Bahasa Jawa sesuai dengan perkembanga kebijakan kurikulum terbaru dengan nilai, norma, dan etika akademik (P1, KU5, KK1, S8) |
|
CPMK6 |
Menyelaraskan dan mengevaluasi penggunaan strategi, pendekatan, model, dan metode dalam pembelajaran Bahasa Jawa sesuai dengan perkembanga kebijakan kurikulum terbaru secara mandiri dan penuh tanggung jawab (P1, KU1, KK1, S9) |
- La Iru dan La Ode Saifun Arihi. 2012. Analisis Penerapan: Pendekatan, Metode, Strategi, dan Model-Model Pembelajaran.Yogyakarta: Multi Presindo.
- Sayuti.2013. Strategi Pembelajaran Pendidikan Karakter. Bandung: Remaja Rosdakarya.
- Huda, Miftahul. 2013. Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
- Hartono, Rudi. 2014. Ragam Model Mengajar yang Mudah Diterima Murid. Jogyakarta: Diva Press.
- Rusman. 2010. Model-Model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
- Suprijono, Agus. 2019. Cooperative Learning: Teori dan Aplikasi Paikem. Yogyakarta:Pustaka Pelajar.
Zaini, Hisyam, dkk. 2008. Strategi Pembelajaran Aktif. Yogyakarta:Pustaka Insan Madani
Details ...