Perancangan Pemugaran, Curriculum : 2015


Courser in EnglishRestoration Design
ProgramArsitektur
SKS3 SKS
RPS4 Data

RPS (Rencanan Perkuliahan Semester)

Course Descriptions

Mata kuliah ini mencakup pengenalan proses pemugaran yang terdiri dari pengenalan sejarah bangunan, tahapan konservasi, teknik pemugaran dengan melakukan praktik langsung (simulasi) dalam bentuk survey, dokumentasi, penggambaran ulang, penentuan langkah dan rencana pemugaran, simulasi RAB atas bangunan cagar budaya maupun bukan.  

Learning Outcomes

Mengubah pemahaman dan sikap mahasiswa tentang pelestarian bangunan cagar budaya yang  bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan, pemahaman, kemampuan dan kesadaran melestarikan,

References

William J. Murthag, 1990, Keeping Time : The History and Theory of Preservation

Awal, Han, 2002, Pengantar Panduan Konservasi Bangunan Bersejarah Masa Kolonial, Penerbit Pusat Dokumentasi Arsitektur, Jakarta. Budihardjo,

Eko, 1994, Konservasi Bangunan di Indonesia, Penerbit Gajahmada Press, Yogyakarta.

Frick, Heinz., 1997, Pola struktural dan teknik bangunan di Indonesia, Penerbit Kanisius-Soegijapranata University Press, Yogyakarta-Indonesia.

Prijotomo, Josef,1995, Petungan: Sistem Ukuran dalam Arsitektur Jawa, Gajahmada University Press, Yogyakarta. 

__________. (1999). Griya dan Omah: Penelusuran Makna dan Signifikansi di Arsitektur Jawa, dalam Jurnal Dimensi Teknik Sipil Vol. 27 No.1 Juli 1999. Surabaya: JAFT Universitas Kristen Petra.


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini mencakup pengenalan proses pemugaran yang terdiri dari pengenalan sejarah bangunan, tahapan konservasi, teknik pemugaran dengan melakukan praktik langsung (simulasi) dalam bentuk survey, dokumentasi, penggambaran ulang, penentuan langkah dan rencana pemugaran, simulasi RAB atas bangunan cagar budaya maupun bukan.

Learning Outcomes

Mahasiswa memahami manfaat konservasi sebagai salah satu sikap ber"green living" yaitu hemat penggunaan baru dan minimalis limbah material bangunan, dan menghargai sejarah, memiliki empati terhadap bangunan cagar budaya / pantas dipertahankan, dan memiliki nilai lebih sebagai Sarjana Arsitektur yang memiliki pengetahuan konservasi dan pemugaran secara detail.

References

-


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah ini mencakup pengenalan proses pemugaran yang terdiri dari pengenalan sejarah bangunan, tahapan konservasi, teknik pemugaran dengan melakukan praktik langsung (simulasi) dalam bentuk survey, dokumentasi, penggambaran ulang, penentuan langkah dan rencana pemugaran, simulasi RAB atas bangunan cagar budaya maupun bukan.  

Learning Outcomes

Mahasiswa memahami manfaat konservasi sebagai salah satu sikap ber"green living" yaitu hemat penggunaan baru dan minimalis limbah material bangunan, dan menghargai sejarah, memiliki empati terhadap bangunan cagar budaya / pantas dipertahankan, dan memiliki nilai lebih sebagai Sarjana Arsitektur yang memiliki pengetahuan konservasi dan pemugaran secara detail.

References

william j.murtagh, keeping time

han awal, panduan konservasi bangunan bersejarah kolonial

uu no 11/2010 tentang cagar budaya

peraturan bangunan gedung

 


Details ...
Course Descriptions

Matakuliah ini mencakup pembuatan rancangan atau rencana pemugaran bangunan kuno (lebih dari 50 tahun) yang termasuk sebagai bangunan cagar budaya maupun bukan.  

Learning Outcomes

Mahasiswa mampu merencanakan dan atau merancang sebuah pemugaran bangunan kuno sehingga bangunan tersebut dapat bertambah umur kegunaannya atau tetap lestari.

References

-


Details ...