Pengantar Bisnis dan Manajemen, Curriculum : 2022


Courser in English-
ProgramPendidikan Ekonomi
SKS2 SKS
RPS2 Data

RPS (Rencanan Perkuliahan Semester)

Course Descriptions

Mata kuliah yang memberikan pengertian dasar dan pengenalan pada pemahaman bisnis. Pemahaman tersebut bukan hanya bersifat definisi,
melainkan aplikasinya serta factor-faktor lain yang berhubungan. Pemahaman mengenai bisnis akan mencakup pemasaran, manajemen sumber
daya, akuntansi serta dasar strategi bisnis yang mampu menganalisa dan memilih bentuk organisasi bisnis, pengelolaan sumber daya dan investasi
serta strategi yang tepat dalam memenangkan kompetisi bisnis yang akan dihadapi.
Matakuliah ini membahas tentang pengertian manajemen, manajemen dan manajer, perkembangan teori manajemen, manajer dan lingkungan
eksternal manajemen, proses perencanaan, , penetapan tujuan organisasi, pembuatan keputusan, pengorganisasian dan struktur organisasi,
koordinasi dan rentang manajemen, wewenang, delegasi, dan desentralisasi, penyusunan personalia organisasi, motivasi, komunikasi dalam
organisasi, kepemimpinan, pengembangan organisasi dan manajemen konflik, dan pengawasan.

Learning Outcomes

Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami secara keseluruhan mengenai definisi yang berkaitan dengan bisnis,
mengenali factor eksternal dan internal dalam menjalankan bisnis serta strategi yang harus diterapkan pada setiap kondisi bisnis yang ada.
Memahami prinsip-prinsip, fungsi, dan dimensi- dimensi manajemen

References

Ricky W. Griffin, Ronald J. Ebert (Prof. Dr. Wagiono Ismangil), Bisnis, Jilid 1, Prenhallindo, Jakarta, 1998
Handoko, T. Hani, 2000, Manajemen, Yogyakarta, BPFE.


Details ...
Course Descriptions

Mata kuliah yang memberikan pengertian dasar dan pengenalan pada pemahaman bisnis. Pemahaman tersebut bukan hanya bersifat definisi, melainkan aplikasinya serta factor-faktor lain yang berhubungan. Pemahaman mengenai bisnis akan mencakup pemasaran, manajemen sumber daya, akuntansi serta dasar strategi bisnis yang mampu menganalisa dan memilih bentuk organisasi bisnis, pengelolaan sumber daya dan investasi serta strategi yang tepat dalam memenangkan kompetisi bisnis yang akan dihadapi.

Matakuliah ini membahas tentang pengertian manajemen, manajemen dan manajer, perkembangan teori manajemen, manajer dan lingkungan eksternal manajemen, proses perencanaan, , penetapan tujuan organisasi, pembuatan keputusan, pengorganisasian dan struktur organisasi, koordinasi dan rentang manajemen, wewenang, delegasi, dan desentralisasi, penyusunan personalia organisasi, motivasi, komunikasi dalam organisasi, kepemimpinan, pengembangan organisasi dan manajemen konflik, dan pengawasan.

Learning Outcomes

Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami secara keseluruhan mengenai definisi yang berkaitan dengan bisnis, mengenali factor eksternal dan internal dalam menjalankan bisnis serta strategi yang harus diterapkan pada setiap kondisi bisnis yang ada.

Memahami prinsip-prinsip, fungsi, dan dimensi- dimensi manajemen

 

 

References

Ricky W. Griffin, Ronald J. Ebert (Prof. Dr. Wagiono Ismangil), Bisnis, Jilid 1, Prenhallindo, Jakarta, 1998

Handoko, T. Hani, 2000, Manajemen, Yogyakarta, BPFE.

Daft, Richard L., (2002) Manajemen, Jakarta, Penerbit Salemba.


Details ...